Medan, MediaDuniaNews.com - Kawanan perampok Mengasak toko emas di Pasar Simpang Limun di Jalan Sisingamangaraja Kecamatan Medan Kota, Kota Medan, Pada Hari Kamis (26/8/2021) siang. Lokasi Tempat kejadian sudah di amankan Oleh Polisi dan melakukan olah TKP.
Dari keterangan warga Sekitar yang berada di lokasi kejadian menyebutkan ada 4 orang pelaku dengan menggunakan masker. Dari ke 4 pelaku itu, 2 diantaranya membawa senjata api.
Para pelaku masuk ke toko emas Masrul dan langsung menodongkan senjata api kepada semua orang Yang ada di dalam toko tersebut.
Aksi perampokan tersebut, satu orang karyawan toko di kabarkan di tembak pelaku. Korban yang di ketahui laki-laki sudah di larikan ke rumah sakit untuk mendapatkan pertolongan.
Satpam, mengatakan bila kawanan perampok tersebut datang dari arah Jalan. Seksama dan masuk Pasar Simpang limun ke Dalam toko Emas, "jarnya.
Langsung di Todongan senjata tersebut, membuat semua orang di dalam toko tak bisa berbuat banyak. Para pelaku kemudian mengasak emas dari dalam stelling toko, maupun Brankas dan langsung kabur.
“Emasnya Beratnya sekitar 4 kg yang di curi perampok. Taksirannya sekitar Rp 5 miliar, ”sebut wanita yang mengenakan berjilbab merah yang lagi di lokasi.
Perampokan tersebut kini di tangani pihak kepolisian untuk mencari pelaku yang menggasak toko emas yang mengalami kerugian sampai milyaran rupiah. (Rais)
Editor : Edy MDNews 01